Melihat perlengkapan bayi baru lahir memang menggemaskan dan sering membingungkan. Peralatan bayi baru lahir perlu disiapkan jauh-jauh hari sebelum anaknya lahir. Anda mungkin ingin membeli semua untuk kelengkapan perawatan bayi baru lahir, mulai dari pakaian, peralatan mandi, sampai benda-benda untuk bermain bayi di rumah.
Agar tidak bingung apa-apa saja yang harus dibeli, berikut beberapa list barang yang perlu disiapkan:
- Baju dan celana bayi
- Popok
- Perlengkapan mandi
- Bedong
- Kaus kaki, sarung tangan, dan topi
- Tas bayi
- Ranjang khusus
- Perlengkapan tidur
Mencari Baby Sitter atau ART berpengalaman? Klik Hananiaserka.com