You are currently viewing Ketahui Tanggung Jawab Perawat Lansia
  • Reading time:2 mins read

Ketahui Tanggung Jawab Perawat Lansia

Lansia ialah seorang yang berumur lebih dari 60 tahun. Dimana tidak semua orang yang berada diumur tesebut masih memiliki kekuatan fisik dan psikis seperti seseorang yang berumur di bawah 60 tahun.

Seiring dengan bertambahnya usia, lansia kerap mengalami gangguan fisik dan kognitif yang menghambat mereka untuk beraktivitas secara mandiri. Oleh karena itu, lansia membutuhkan perawat di samping mereka. Keterbatasan dalam fungsi dan kesehatan fisik, kesehatan mental, serta fungsi kognitif adalah alasan-alasan utama kenapa lansia membutuhkan perawat lansia yang andal.

Mengurus keperluan pribadi lansia yang memiliki keterbatasan dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Memberikan bimbingan kepada anggota keluarga mengenai cara perawatan lansia.

Keperluan pribadi itu seperti makan, ganti popok, mandi, dan berpergian. Apabila lansia yang dirawat dalam kondisi tidak sehat, maka perawat juga harus memberikan asuhan keperawatan untuk memulihkan kesehatannya. Untuk itu, selain keterampilan non-medis, seorang perawat lansia juga harus punya keterampilan medis. Ketika ditugaskan merawat lansia di suatu rumah, perawat lansia juga dituntut untuk memberikan bimbingan kepada anggota keluarga mengenai cara perawatan lansia.

Jika Anda memang ingin mencari perawat yang terbaik untuk lansia, sebaiknya pekerjakan seseorang yang sudah memiliki pengalaman dalam merawat orang dengan usia lanjut. Dengan begitu, setidaknya perawat tersebut sudah memahami apa yang harus ia lakukan saat menghadapi lansia.

Jika butuh Perawat Lansia silakan klik Hananiaserka.com